Tanaman Cermai Obat Tumor Kandungan

Tanaman Cermai Obat Tumor Kandungan


TANAMAN- manfaat tanaman cermai obat tumor kandungan. tanaman cermai merupakan tanaman yang memiliki pohon yang kecil dengan ketinggian mencapai 6 m. pohonnya seperti pohon belimbing wuluh tetapi buahnya berbentuk bulat dengan biji keras berada ditengah-tengah buah. berwarna hijau kekuning-kuningan dan memiliki rasa yang asam. buahnya dapat digunakan untuk bahan pembuatan manisan.

Kandungan kimia pada tanaman cermai adalah energi, air, protein, karbohidrat, serat kasar, kalsium, fosfor, besi, thiamin , riboflavin dan vitamin C. dan pada daun cermai memiliki banyak air, karbohidrat, saponin, flavonoida, tanin, polifenol, protein, lemak, dan serat. Manakala buah pula mengandungi serat, mineral dan vitamin C.

Manfaat tanaman cermai untuk kesehatan yaitu dapat mengobati tumor kandungan, mengurangi berat badan, dan menghilangkan raum-raum pada bayi. untuk lebih jelasnya silahkan di baca dibawah ini penjelasannya :

OBAT TUMOR KANDUNGAN
CARA : Daun cermai muda 1/4 genggam, daun pepaya muda 1/2 pelepah digiling halus, kemudian di remas dengan 2 gelas air dan madu 3 sendok makan, peras dan minum 3 kali sehari 1/2 gelas.

MENGHILANGKAN RAUM-RAUM PADA BAYICARA : Cuci 3 buah cermai kemudian parut untuk diambil airnya. oleskan air cermai pada bagian yang luka. lakukan satu atau dua kali sehari sampai sembuh betul.

MENGURANGI BERAT BADAN
CARA : Ambil daun cermai 25 lembar dan gula batu, rebus dengan 2 gelas air hingga setengahnya, kemudian minum secara rutin selama 1 minggu.

Demikian adalah manfaat tanaman cermai bagi kesehatan. terima kasih sudah berkunjung. mohon untuk share artikel ini agar dapat berguna untuk orang lain yang membutuhkan informasi pengobatan secara alami atau herbal. kritik dan saran saya persilahkan.